Cara Cek Bukti Transfer BRI Lewat SMS cukup mudah dilakukan, karena hanya bermodalkan smartphone saja kalian sudah bisa mengecek semua transaksi, terlebih transfer yang ada dalam beberapa hari. Perihal keamanannya sendiri sudah tidak perlu diragukan lagi.
Untuk nasabah baru BRI yang ingin melihat bukti transfer BRI, namun tidak tahu caranya, artikel di bawah ini akan menerangkan Cara Cek Bukti Transfer BRI Lewat SMS beserta informasi lainnya. Jadi simak uraian dibawah ini hingga tuntas ya.
Cara Cek Bukti Transfer BRI Lewat SMS
Mengirim uang adalah aktivitas yang sudah biasa dilakukan setiap harinya, tapi tahukah kalian jika semua jenis transaksi akan terekam ?
Setiap transfer akan secara otomatis terekam sebagai bukti. Kini nasabah dapat melakukan cara cek bukti transfer BRI lewat SMS sehingga lebih fleksibel untuk memeriksa transfer masuk.
Pastinya dengan melihat bukti transfer tersebut nasabah akan lebih percaya kepada pengirim uang sehingga menghindari adanya tindak penipuan.
Terlebih lagi kalian juga bisa mengecek adanya dana masuk baik kapanpun dan dimanapun. Lalu bagaimana Cara Cek Bukti Transfer BRI Lewat SMS ? Ketahui pada poin-poin berikut :
- Ketik INFOMUTASIPIN SMS BANKING
- Kemudian kirim SMS tersebut ke no 3300
Setelah melakukan Cara Cek Bukti Transfer BRI Lewat SMS diatas, kalian akan mendapatkan SMS balasan dari no 3300 yang berupa riwayat transaksi yang pernah nasabah lakukan sebelumnya.
Namun, perlu diketahui bahwa saat melakukan prosedur tersebut nasabah akan dikenai biaya sebesar Rp 660 per SMS, jadi pastikan jika kalian memiliki pulsa SMS sebelum melakukannya.
Apakah ada batas jumlah transaksi yang dapat dilihat melalui SMS banking
Perlu diketahui bahwa tidak ada informasi yang spesifikasi dari batas jumlah transaksi yang dapat dilihat melalui SMS banking.
Jika kalian ingin mengetahui batasan yang lebih spesifik, maka disarankan untuk menghubungi layanan pelanggan BRI atau periksa pada informasi terbaru di situs resmi mereka.
Apakah Cek Bukti Transfer BRI Bisa Dilakukan Dengan Metode Lain ?
Selain Cara Cek Bukti Transfer BRI Lewat SMS, nasabah juga bisa mengecek bukti transfer melalui metode lainnya. Berikut adalah beberapa metode lain yang dapat digunakan :
1. Mobile Banking
Nasabah bisa melihat bukti transfer BRI melalui layanan mobile banking BRI. Caranya dengan dengan membuka akses aplikasi, kemudian masukkan kode akses, dan pilih menu mutasi rekening.
2. Internet Banking
Nasabah juga bisa menggunakan i-banking BRI untuk melihat bukti transfer. Caranya dengan login ke halaman KlikBCA, pilih menu informasi rekening, terakhir pilih periode waktu yang diinginkan.
3. Mesin ATM
Metode lainnya nasabah bisa mendatangi mesin ATM BRI terdekat untuk melihat bukti transfer. Biasanya mesin ATM BRI akan menyediakan fitur untuk melihat riwayat bukti transfer.
4. Email
Nasabah yang sudah mendaftarkan email pada layanan BRImo dapat menerima bukti transfer BRI melalui email. Bukti transfer ini akan dikirimkan ke email nasabah setelah transaksi selesai.
Bukti Transfer BRI Asli
Di zaman serba digital seperti saat ini, penipuan menggunakan bukti transfer palsu memang sudah sering kita jumpai belakangan ini.
Bahkan ada beberapa oknum yang sampai memalsukan struk bukti transfer ATM demi melancarkan berbagai modus penipuan.
Oleh sebab itu sebagai nasabah BRI, tak hanya mengetahui perihal Cara Cek Bukti Transfer BRI Lewat SMS saja, kalian juga wajib mengetahui cara membedakan mana bukti transaksi asli dan palsu.
Ada beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk mengecek apakah bukti transfer BRI yang kamu terima itu asli atau palsu. Berikut adalah beberapa di antaranya:
1. Cek saldo rekeningmu
Cara yang paling mudah untuk mengetahui apakah bukti transfer BRI yang nasabah terima itu asli atau palsu adalah dengan mengecek saldo rekening secara langsung.
Jika ada penambahan dana sesuai dengan besaran yang ditransfer, berarti bukti transfer tersebut asli. Namun, jika tidak ada penambahan dana, berarti bukti transfer itu palsu.
Dalam hal ini kalian bisa mengecek saldo yang ada di rekeningmu melalui ATM, SMS banking, m-banking, atau internet banking.
2. Cek no rekening pengirim
Metode lain yang bisa kalian lakukan untuk mengecek apakah bukti transfer BRI yang diterima itu asli atau palsu adalah dengan mengecek no rekening pengirim.
Pastikan jika no rekening pengirim sesuai dengan yang kalian berikan kepada pembeli. Jika no rekening pengirim berbeda, mak bukti transfer itu palsu.
3. Cek tanggal dan waktu transfer
Cara selanjutnya yang bisa kalian lakukan untuk cek apakah bukti transfer BRI yang diterima itu asli atau palsu adalah dengan cek tanggal dan waktu transfer.
Pastikan jika tanggal dan waktu transfer telah sesuai dengan yang disepakati dengan pembeli. Jika tanggal dan waktu transfer berbeda, maka berarti bukti transfer tersebut palsu.
Nasabah bisa mengecek tanggal dan waktu transfer pada struk ATM, SMS banking, mobile banking, atau juga bisa melalui internet banking.
4. Cek kode referensi transfer
Cara terakhir yang bisa nasabah lakukan untuk cek apakah bukti transfer BRI yang diterima asli atau palsu adalah dengan mengecek kode referensi transfer.
Kode referensi transfer merupakan kode unik yang diberikan oleh BRI untuk setiap transaksi transfer. Kode ini bisa kalian gunakan untuk mengkonfirmasi apakah transaksi transfer benar terjadi atau tidak.
Itulah beberapa informasi mengenai Cara Cek Bukti Transfer BRI Lewat SMS. Simak artikel menarik lainnya di Cara Transfer BRI Virtual Account.ย