Kode Bank Cabang Bank BRI

Kode Bank Cabang Bank BRI adalah kode yang diperlukan untuk dapat bertransaksi rekening BRI yang dituju. Sebagai salah satu bank yang memiliki jaringan di berbagai daerah, Bank BRI tentunya harus memiliki kode cabang sebagaimana lembaga perbankan lainnya.

Ketentuan mengenai kode cabang ini sendiri sudah diatur langsung oleh Bank Indonesia. Jika kalian penasaran dengan Kode Bank Cabang Bank BRI secara lebih lengkap, maka silahkan simak uraian dibawah ini hingga tuntas.

Kode Bank Cabang Bank BRI

Kode Bank Cabang Bank BRI

Setelah pada artikel sebelumnya sudah dibahas mengenai Cek Kode Bank Wilayah Bank BRI, tentu kalian juga penasaran bukan dengan Kode Bank Cabang Bank BRI yang tersedia ?ย 

Mengenal Kode Bank Cabang Bank BRI sendiri adalah langkah awal menuju pengalaman perbankan yang lebih baik. Berikut ini detail lengkapnya : 

Kode Bank Cabang Bank BRINama CabangLokasi
2810BRI AMBON-DIPONEGORO BRANCHAMBON
2570BRI BALIKPAPAN-SUDIRMAN BRANCHBALIKPAPAN
2571BRI BALIKPAPAN-A.YANI BRANCHBALIKPAPAN
2320BRI ACEH-TEUKU UMAR BRANCHBANDA ACEH
2932BRI KANWIL BANDA ACEH REGIONAL OFFICEBANDA ACEH
2211BRI LAMPUNG-MALAHAYATI BRANCHBANDAR LAMPUNG
2212BRI BDG-DEWI SARTIKA BRANCHBANDUNG
2253BRI BDG-NARIPAN BRANCHBANDUNG
2902BRI BDG-A.H. NASUTION BRANCHBANDUNG
2901BRI KANINS BDG-ASIA AFRIKA BRANCHBANDUNG
2510BRI BANJARMASIN-P.SAMUDERA BRANCHBANJARMASIN
2292BRI BANTEN-BSD BRANCHBANTEN
2029BRI BEKASI-JUANDA BRANCHBEKASI
2886BRI BEKASI-SUDIRMAN BRANCHBEKASI
2230BRI BENGKULU-S. PARMAN BRANCHBENGKULU
2231BRI BENGKULU-ARGA MAKMUR BRANCHBENGKULU
2028BRI BOGOR-D. SARTIKA BRANCHBOGOR
2031BRI CILEGON-TIRTAYASA BRANCHCILEGON
2018BRI CIMAHI-RAYA CIMAHI BRANCHCIMAHI
2140BRI CIREBON-KARTINI BRANCHCIREBON
2895BRI CIREBON-KOSAMBI BRANCHCIREBON
2972BRI KANINS DENPASAR-KUPANGDENPASAR
2884BRI DEPOK-MARGONDA BRANCHDEPOK
2009BRI GARUT-A. YANI BRANCHGARUT
2613BRI GORONTALO-LIMBOTO BRANCHGORONTALO
2680BRI GORONTALO-A. YANI BRANCHGORONTALO
2000BRI HEAD OFFICEJAKARTA
2001BRI JKT-KOTA BRANCHJAKARTA
2003BRI OPERATIONAL HEAD OFFICE OF CASHJAKARTA
2354BRI JKT-PALMERAH BRANCHJAKARTA
2706BRI JKT-KRAMAT JATI BRANCHJAKARTA
2970BRI KANWIL JKT3-S.PARMAN REGIONAL OFFICEJAKARTA
2971BRI KANWIL JKT2-MULIA TOWER REGIONAL OFFICEJAKARTA
2351BRI JKT-JOGLO BRANCH BRANCHJAKARTA BARAT
2352BRI JKT-TANJUNG DUREN BRANCHJAKARTA BARAT
2007BRI JKT-TANAH ABANG BRANCHJAKARTA PUSAT
2006BRI JKT-KEBAYORAN BARU BRANCHJAKARTA SELATAN
2299BRI JKT-RAWAMANGUN BRANCHJAKARTA TIMUR
2004BRI JKT-T.PRIOK BRANCHJAKARTA UTARA
2349BRI JAMBI-SAROLANGUN BRANCHJAMBI
2819BRI JAYAPURA-ARGAPURA BRANCHJAYAPURA
2905BRI KANWIL YOGYAKARTA REGIONAL OFFICEJOGJAKARTA
2254BRI MAJALAYA-LASWI BRANCHKAB.BANDUNG
2011BRI KARAWANG-TUPAREV BRANCHKARAWANG
2304BRI PANAKKUKANG BRANCHMAKASSAR
2070BRI MALANG-KAWI BRANCHMALANG
2620BRI MANADO-SARAPUNG BRANCHMANADO
2183BRI MATARAM-PEJANGGIK BRANCHMATARAM
2324BRI MEDAN-ASIA BRANCHMEDAN
2938BRI JKT-OTISTA BRANCHJAKARTA
2348BRI DHARMASRAYA-KOTO BARU BRANCHPADANG
2580BRI PALANGKARAYA-A.YANI BRANCHPALANGKARAYA
2936BRI KANINS PALEMBANG BRANCHPALEMBANG
2430BRI PGL. PINANG-DIPONEGORO BRANCHPANGKALPINANG
2347BRI PEKANBARU TAMBUSAI BRANCHPEKANBARU
2530BRI PONTIANAK-BARITO BRANCHPONTIANAK
2245BRI RANGKASBITUNG-KEJAKSAAN BRANCHRANGKASBITUNG
2540BRI SAMARINDA-G. MADA BRANCHSAMARINDA
2968BRI KANINS SEMARANGSEMARANG
2098BRI SURABAYA-PAHLAWAN BRANCHSURABAYA
2306BRI SBY-HR MUHAMMAD BRANCHSURABAYA
2913BRI SURABAYA-TJ. PERAK BRANCHSURABAYA
2969BRI SURABAYA-JEMURSARI BRANCHSURABAYA
2217BRI SOLO-SLAMET RIYADI BRANCHSURAKARTA
2711BRI BEKASI-TAMBUN BRANCHBEKASI
2309BRI TANGERANG-BINTARO BRANCHTANGERANG
2019BRI TASIKMALAYA-WIRADIKARTA BRANCHTASIKMALAYA
2130BRI TEGAL-PANCASILA BRANCHTEGAL
2050BRI YOGYAKARTA-CIK DITIRO BRANCHYOGYAKARTA

Apakah kode cabang BRI berbeda di setiap kota ?

Kode Bank Cabang Bank BRI

Ya, kode cabang Bank Rakyat Indonesia berbeda di setiap kota. Untuk mengetahui kode cabang BRI kotamu, kalian dapat menggunakan beberapa metode dibawah ini : 

1. Membuka Buku Tabungan

Di halaman pertama buku tabungan, akan tercantum nomor rekening, nama pemilik buku, dan kantor cabang pembukaannya.

2. Pergi ke ATM

Nasabah dapat mengecek no  rekening di ATM. Setelah kalian masuk ke menu utama, pilih opsi “Cek Rekening” untuk melihat informasi rekening, termasuk kode cabang.

3. Buka Mobile Banking

Jika kalian memiliki aplikasi BRI mobile, maka nasabah dapat mengecek informasi rekening melalui aplikasi tersebut. Sebab, aplikasi ini menyediakan fitur untuk menampilkan detail kode cabang.

4. Hubungi Call Center 

Jika nasabah tidak memiliki buku tabungan atau tidak dapat mengakses ATM, maka kalian bisa menghubungi call center BRI. Nantinya petugas akan menyebutkan kode cabang terseut.

5. Datang ke Kantor Cabang Terdekat

Jika cara diatas tidak berhasil, maka nasabah dapat datang langsung ke kantor cabang BRI terdekat dengan membawa KTP dan NPWP untuk verifikasi.

Bagaimana cara mengetahui Kode Bank Cabang Bank BRI melalui layanan pelanggan BRI ?

Kode Bank Cabang Bank BRI

Nasabah dapat menghubungi call center BRI untuk meminta informasi tentang kode cabang yang terkait dengan rekeningmu dengan langkah-langkah dibawah ini : 

  1. Langkah pertama, silahkan hubungi call center BRI
  2. Jelaskan bahwa nasabah lupa no rekening dan perlu mengetahui kode cabang.
  3. Petugas akan melakukan verifikasi data kalian dengan menanyakan identitas
  4. Setelah verifikasi, petugas akan menyebutkan no rekening dan kode cabang yang terkait dengan rekeningmu.

Demikianlah penjelasan yang dapat disampaikan mengenai Kode Bank Cabang Bank BRI beserta informasi lainnya.

Jangan sampai kelewatan juga informasi menarik selanjutnya seperti Kode Transfer BRI Ke Bank NTT pada artikel lainnya.

Eshter

Berpengalaman dengan latar belakang dalam bidang ke penulisan tentang bank dan keuangan dan telah bekerja sebagai penulis keuangan di berbagai situs keuangan selama lebih dari 3 tahun. Pengalaman mencakup analisis pasar, pengelolaan portofolio, dan penulisan laporan keuangan yang mendalam. Dengan pengetahuan yang luas tentang industri perbankan di Indonesia, saya berfokus pada mengedukasi dan memberikan wawasan kepada para pembaca tentang berbagai aspek keuangan dan perbankan.

Bagikan:

Tags: